.Welcome To Site Tanjung Gadai Meranti.

Masjid Jamik Almunawarah Tanjung Gadai Meranti

Written By Madi meranti on Jumat, 13 April 2012 | Jumat, April 13, 2012

Rapat Panitia Pembangunan Masjid Jamik Almunawarah desa Tanjung Gadai dengan Pengurus Masjid dan Pemerintahan Desa Tanjung Gadai jam 19.00wib dalam agenda :
1. Kelanjutan Pembangunan Masjid
2. Laporan pengunaan Pembangunan dana dan kas Masjid kepada masyarakat.
3. Metode pembangunan bertahap

Sesama kita ketahui Masjid adalah salah satu symbol umat beragama, yang dapat menunjang kegiatan keagamaan dalam memperingati hari-hari besar islam, sholat berjemaah, wirid yasin, tempat pengajian dan lainya, untuk menambah besar Aula sangat perlu di pertimbangkan sesuai dengan dana dan Kas yang ada, namun hal ini akan terasa lebih mudah andainya seluruh masyarakat Tanjung Gadai bisa bersatu dalam membangun tempat ibadah, sebagi ummat yang beragama marilah kita meningkatkan rasa keimanan dan ketaqwaan kepada Allah dengan menyisihkan sebahagian dari rezeki kita demi kelancaran pembangunan masjid kita ini karena hampir dua tahun terbengkalai.

2 komentar:

Donny mengatakan...

kami sbgai msyrkt mendukung smua kbijakan pgurus masjid untk pmbgunan rehap total masjid jamik almunawarah tanjung gadai.

Madi meranti mengatakan...

ok kami sebagai pengurus akan bekerja keras demi kelancaran pembangunan ini... Amin

Posting Komentar