Tanjung Gadai adalah desa yang terletak di ujung bagian selatan pulau Tebing Tinggi yang berhadapan dengan sungai Kampar Riau, jarak ibu kota Kecamatan +- 25km, jarak Kabupaten Kepulauan meranti +-50km, untuk menempuh ibu kota Kabupaten harus menempuh satu setengah jam perjalanan dengan biaya sebesar Tujuh Puluh Lima Ribu Rupiah ( 75.000.) mengunakan transfortasi laut Sped Boat Kepau Jaya.
Info Desa Tanjung Gadai
Written By Madi meranti on Minggu, 08 April 2012 | Minggu, April 08, 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
cantiknye plbuhan ni
Posting Komentar